Senin, 28 November 2011

Membangkitkan Gairah Sex

 Membangkitkan Gairah Sex

Gairah seks pada musim hujan dan suasana semakin dingin, sebenarnya dapat membuat pasangan semakin ber gairah dalam hubungan seks. Namun jika hubungan anda mengalami kebosanan, lakukan berbagai cara untuk tetap menyalakan pijar bara cinta bagi hubungan anda, tetapi semuanya harus diketahui terlebih dahulu apa penyebab dinginnya urusan ranjang.
Sebenarnya ini merupakan tindakan extreme untuk menjadikan hubungan seks anda dan suami sebagai gaya hidup, dalam artian anda mencurahkan banyak energi serta pikiran untuk seks. Mungkin bagi anda ini sangat keterlaluan, namun semua ini dilakukan agar hubungan suami-istri dapat terjaga keintimannya.
Jadikan seks sebagai gaya hidup anda dan pasangan. Mulailah dengan berpenampilan seksi bagi pasangan anda, dengan tujuan untuk membangkitkan gairah pasangan anda yang mulai padam. Berusahalah untuk melakukan tindakan mulai dari hal kecil sampai besar yang dapat menyenangkan pasangan. Lakukan semua aktifitas dengan penuh romantisme, nafsu menggebu serta menganggap anda belum pernah melakukan hubungan seks sebelumnya.
Menonton film dewasa berdua dengan pasangan juga dapat membawa anda kedalam lamunan yang menggelorakan isi pikiran anda sehingga aliran laju libido bergerak semakin kencang.
Salah satu hambatan wanita untuk mencapai orgasme adalah perasaan risih atau malu melakukan sesuatu yang menurutnya tidak wajar. Mulai dari sekarang sebaiknya anda buang jauh-jauh sikap seperti itu karena dapat memicu hubungan seks menjadi membosankan dan monoton.
Lakukan eksperimen terhadap pasangan anda, pikirkan sensasi yang anda dan pasangan ingin melakukannya dan jangan malu untuk mengungkapkan keinginan masing-masing. Tubuh adalah milik anda, jadi anda memiliki hak untuk mengeksplorasinya. Jangan sungkan untuk meraba bagian tubuh anda demi menemukan titik-titik magis yang menyenangkan secara seksual.
Jangan sungkan meminta sesuatu kepada pasangan anda agar menyentuh bagian-bagian tubuh anda yang sensitif sehingga anda dapat menemukan kesenangan seksual juga. Dengan begitu lambat laun tingkat libodo anda akan terpancing mengemuka dan anda siap melakukannya.
 Solusi suamuistri.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar